4. Sebutkan 10 perangkat jaringan wireless dan jelaskan fungsi dari
perangakt tersebut?
- Wireless card: fungsinya untuk mendukung komputer bisa terhubung dalam suatu jaringan.
- Power over ethernet: fungsinya untuk mensupply daya pada perangkat jaringan melalui sebuah kabel yang di lalui oleh trafik jaringan.
- Antena: suatu perangkat pemancar/transmitter yang berfungsi agar jangkauan jaringan menjadi semakin luas.
- Access Point (AP) : AP selain jadi penghubung jaringan internet dengan jaringan lokal,juga berfungsi sebagai Filtering, Firewall, dan roeter, dan punya Covering yang berbeda.Covering adalah Luasa area yang dapt dijangkau AP.Router adalah Peninjuk untuk mengirim data tetap sasaran.Firewall adalah perangkat jaringan yang berfungsi membatasi transferig data dalam internet/ jaringan.
- NIC Wireless : NIC Wireless berfungsi untuk menghubungkan PC dengan AP. bIasanya perangkat ini berformat PCI, sedangkan untuk Laptop berformat PCMCIa dan USB (Tidak menutup kemungkinanakan berformat lain sesuai perkembangan teknologi).
- Bridge Wireless : NIC Wireless berfungsi untuk menggabungkan 2 atau lebih jaringan yang berbeda topologi fisik.
- Modem (Modulator-Demodulator) : mOdem berfungsi untuk mengubah sinyal analog kesinyal digital,ataupun sinyal digital ke sinyal analog.
5. Sebutkan 10 internet service provider (ISP) layanan
wireless yang ada di Indonesia?
- PT. Telekomunikasi Indonesia Tbk (Telkom)
- Cyberindo Aditama (CBN)
- Biznet
- Lintasarta
- Indosat Mega Media (IM2)
- 3G/HSDPA
- Green Link
- 3Dimensi
- Pasifik Link
- Kings Network Indonesia
7. Sebutkan 5 perangkat
VoiP beserta fungsinya?
- Protocol: mengatur komunikasi diantara beberapa komputer di dalam sebuah jaringan sehingga komputer-komputer anggota jaringan dan komputer berbeda platform dapat saling berkomunikasi.
- VoIP Server: menghubungkan banyak titik komunikasi server.
- Soft Switch: meliputi fungsi switching, kontrol, pensinyalan, dan interface.
- Soft Phone: aplikasi yang memungkinkan pengguna untuk melakukan panggilan telepon secara langsung dari komputer.
- VoIP Gateway Protocol
8. Sebutkan 2 teknologi
VoiP yang ada di Indonesia?
- H.323
- Media Gateway Control Protocol (MGCP)
10. Sebutkan macam-macam antena minimal 10 macam
lengkap dengan fungsinya masing-masing tiap antena?
- Antena Sectoral: antena sectoral mirip dengan antena omnidirectoral, yang digunakan juga utuk accsess point to serve a point-to-point (P2MP links. Dpat menampung hingga 5 cliet. Bberapa antena sectoral dibuat tegak lurus dan ada juga yang horizontal.
- Antena Flat: Fungsinya sama seperti antena grid yaitu memfokuskan ke satu titik. antena ini hanya digunakan untuk jarak yang dekat dan tidak untuk jarak yang jauh frekuensinya yag kecil.
- Antena Rocket: Fungsinya Point-to-pointmemiliki jangkauan sinyal yang jauh,produk wireless ubiquiti. menggunakan radio rocket M%, cara setinggnya menggunakan browser.
- Antena Omidirectional: Antena Omidirectional yaitu jenis antena yang memiliki pola pemancar sinyal kesegala arah dengan daya yang sama, untuk menghasilkan cakupan area yang luas.
- Antena Omni: Fungsi utama antena ini adalah untuk memperluas are coverage sinyal,bukan untuk memperkuat sinyal, biasanya dignakan sebagai antena transmitter atau hotspot.
- Antena Omni Slotted Maveguide: Antena omni slotted maveguide ini merupakan salah satu antena omni directional untuk memancarkan sinyal wireless LAN 2,4 Ghz dengan polarisasi horizotal memiliki kemampuan yang sangat bagus dan mampu meningkatkan jangkauan yang lebih jauh.
- Antena Yagi: Antena yagi terbagi dari tiga bagian, yaitu :Driven, adalah titik catu dari kabel antena, biasanya panjang fisik driven adalah setengah panjang gelombang dari frekuensi radio yang dipancarkan atau diterima.Reflektor, adalah bagian belakang antena yang berfungsi sebagai pemantul sinyal, dengan panjag fisik lebih panjang dari pada driven.Director, adalah bagian pengarah antena, ukurannya sedikit lebih pendek dari pada driven.
- Antena Parabolik: Dipakai untuk jarak menengah dan jarak jauh, kecepatan akses datanya berkisaran 18db sampai 28db.
*kelebihan antena parabola
1. Dapat digunakan untuk menerima 3 satellite sekaligus tanpa harus menggerakan antena.
2. Dapat menampilkan gambar dari semua TV dari satelit yang ditangkap dalam sekejap.
3. Kondisi permanent sehingga tidak gampang goyah terhadap posisi.
4. Signal quality dapat maksimum
*Kekurangan antenna parabola
1. Tidak dapat digunakan menangkap setelit lebih dari 5
2. Membutuhkan lebih banyak LNBF
3. Channel yang diterima lebih sedikit
1. Dapat digunakan untuk menerima 3 satellite sekaligus tanpa harus menggerakan antena.
2. Dapat menampilkan gambar dari semua TV dari satelit yang ditangkap dalam sekejap.
3. Kondisi permanent sehingga tidak gampang goyah terhadap posisi.
4. Signal quality dapat maksimum
*Kekurangan antenna parabola
1. Tidak dapat digunakan menangkap setelit lebih dari 5
2. Membutuhkan lebih banyak LNBF
3. Channel yang diterima lebih sedikit
9. Antena Grid
Antena ini merupakan salah
satu antena wifi yang populer, biasa digunakan point-to-point. Sudut pola
pancaran antena ini lebih fokus pada titik tertentu sesuai pemasangan. Komponen
penyusunannya yaitu :
1. Reflektor
2. Pole
3. Jumper, fungsinya menghubungkan antena dengan radio
11. Jelaskan sejarah perkembangan teknologi GSM di dunia dan di indonesia?
Global System for Mobile Communication
(GSM mulanya singkatan dari Groupe special Mobile) adalah sebuah teknologi
komunikasi selular yang bersifat digital. Teknologi ini memanfaatkan gelobal
mikro dan pengiriman sinyal yang dibagi berdasarkan waktu. GSM muncul pada
pertengahan 1991 dan akhirnya dijadikan standar telekomunikasi slular untuk
seluruh Eropa oleh ETSI (European Telecomunication Standard Institute).
12. Sebutkan 5 operator yang menggelar layanan GSM dan CDMA di indonesia
lengkap dengan layanan yang diberikan oleh tiap operator tsb dengan minimal 1
operator 10 layanan?
13. Apa yang anda ketahui tentang HSDPA dan HSUPA jelaskan?
- HSDPA (High-Speed Downlink Packet Access) merupakan evolusi dari standard W-CDMA dan dirancang untuk meningkatkan kecepatan transfer data 5x lebih tinggi. HSDPA mandefinisikan sebuah saluran W-CDMA yang baru, yaitu high-speed downlink shared chennel (HS-DSCH) yang cara operasinya berbeda dengan saluran W-CDMA yang ada sekarang.
- HSUPA (High Speed Upload Packet Access) merupakan standar HSPA dengan kemampuan dari sisi kecepatan transfer uplinknya (dari handset ke jaringan), dimana HSUPA dapat mencapai kecepatan uplink secara teori sampai kecepatan 5.76 Mbps, tetapi HSUPA ini tidak implentasikan (dikomersialkan) dan handsetnya tidak dibuat.
14. Sebutkan fungsi perbedaan dari LTE dan EVDO Rev.C?
- LTE (Long Tern Evolution) merupakan teknologi 4G yakni sebuah standar komunikasi akses data nirkabel tingkat tinggi yang didasarkan pada jaringan GSM/EDGE dan UMTS/HSPA dimana terjadi peningkatan dalam hal kapasitas dan kecepatan dengan mengguakan teknik modulasi baru.
- EVDO Rev.C Revisi C akan mendukung skalabilitas channel bandwidht yang fleksibel dan dinamis dari 1,25 MHz sampai 20 MHz dan akan mundur kompatibel dengan revisi A dan B. saat ini ,3GPP2 sedang mengevaluasi berbagai usulan, yang meliputi OFDM, MIMO, dan teknik SDMA interferensi pembatalan, dengan harmonisasi proposal akan selesai pada bulan juni tahun ini. Revisi C tidak hanya akan meningkatkan tingkat puncak hingga 200 Mbps di downlink tetapi juga akan memberikan keuntungan yang signifikan dalam throughput sektor.
15. Sebutkan 20 kartu selular (GSM dan CDMA) yang ada di
indonesia?
- Kartu AS 12. Jempol
- simPATI 13. 3 (THREE)
- kartu HALO 14. AXSIS
- Mentari 15. Smart
- IM3 16. Fren
- Matrix 17. Ceria
- Star One 18. Flexy
- StaROne Pascabayar 19. Hepi
- XL 20. Esia
- Xplore
- Bebas
Tidak ada komentar:
Posting Komentar